Jan 24, 2013

7 Kampus Favorit di Indonesia


Masih ada yang galau pilih perguruan tinggi sementara waktu udah mepet? Mimin punya referensi Universitas yang oke-oke waktu mimin baca Kompas | Rabu, 23 Januari 2013

VERSI WEBOMETRIC

  1. Universitas Gadjah Mada
  2. Universitas Indonesia
  3. Institut Teknologi Bandung
  4. Institut Teknologi Sepuluh Nopember
  5. Universitas Pendidikan Indonesia
  6. Universitas Gunadarma
  7. Institut Pertanian Bogor
nb: Webometrics adalah sebuah situs yang melakukan pemeringkatan universitas-universitas di seluruh dunia berdasarkan paramameter digital.

VERSI 4 INTERNATIONAL COLLEGES AND UNIVERSITIES

  1. Institut Teknologi Bandung
  2. Universitas Indonesia
  3. Universitas Gadjah Mada
  4. Institut Pertanian Bogor
  5. Universitas Gunadarma
  6. Universitas Airlangga
  7. Universitas Diponegoro
nb: 4 International Colleges & Universities adalah direktori perguruan tinggi Internasional di web ranking dari 11.000 perguruan tinggi di 200 negara.

VERSI QS WORLD UNIVERSITY
  1. Universitas Indonesia
  2. Universitas Gadjah Mada
  3. Institut Teknologi Bandung
  4. Universitas Airlangga
  5. Institut Pertanian Bogor
  6. Universitas Diponegoro
  7. Institut Teknologi Sepuluh Nopember
nb: QS World University adalah lembaga yang melakukan pemeringkatan 700 universitas top dunia berdasarkan metode Quacquarelli Symonds.


No comments:

Post a Comment